Laomao |
Guru Bimbingan dan Konseling MAN Yogyakarta II, Sekretaris Bidang Organisasi Pergumapi
Abstrak: Tujuan penelitian tindakan bimbingan dan konseling yaitu meminimalisir jumlah siswa terisolir dalam belajar dengan layanan penguasaan konten hasil analisis sosiometri. Subyek Penelitian berjumlah 27 siswa kelas X MIPA. Metode pengumpulan data menggunakan angket dan observasi dengan teknik analisis data dalam penelitian ini adalah deskriptif komparatif, yaitu membandingkan motivasi belajar siswa antara kondisi awal dengan siklus I dengan siklus II, membandingkan antara motivasi belajar siswa pada saat awal kegiatan dengan siklus II. Hasil penelitian tindakan bimbingan dan konseling ini adalah layanan penguasaan konten hasil analisis sosiogram dapat meminimalisir siswa terisolir dalam belajar.
Kata Kunci: LayananPenguasaan Konten, Analisis Sosiometri, siswa terisolir
Download artikel lengkap
Thanks for reading Meminimalis Siswa Terisolir Dengan Layanan Penguasaan Konten Hasil Analisis Sosiogram | Tags: Artikel Karya Ilmiah
Next Article
« Prev Post
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Next Post »
0 komentar on Meminimalis Siswa Terisolir Dengan Layanan Penguasaan Konten Hasil Analisis Sosiogram
Posting Komentar